1) Pada layar televisi panjang sebuah mobil adalah 14 cm dan tingginya 4 cm. Jika tinggi sebenarnyaadalah 1 m, maka panjang mobil sebenarnya adalah ….
A.3 m
B.3,5 m
C.4 m
D.4,5 m
2) Diketahui bangun ABC sebangun dengan PQR. Jika AB = 6 cm, BC = 8 cm dan PR= 10 cm, makapanjang PQ adalah ….
A.6,5 cm
B.4,8 cm
C.7,5 cm
D.13,3 cm3) Ukuran persegi panjang yang sebangun dengan persegi panjang berukuran 9 cm × 4 cm adalah . . . .
a. 14 cm × 7 cm
b. 27 cm × 12 cm
c. 9 cm × 3 cm
c. 9 cm × 3 cm
4) Gedung yang tingginya 48 m mempunyai panjang bayangan 64 m. Pada saat
dan tempat yang sama sebuah tiang mempunyai panjang bayangan 18 m. Maka
tinggi tiang sebenarnya adalah . . . .
a. 13,5 cm
a. 13,5 cm
b. 16 m
c. 14,3 m
c. 14,3 m
d. 18,5 m
5) Volume tabung yang ukuran diameternya 10 cm, tinggi 8 cm, dan π = 3,14 adalah . . . .
a. 721 cm3 c. 586 cm3
b. 628 cm3 d. 436 cm3
6) Luas selimut kerucut yang berjari-jari 14 cm, tinggi 15 cm, adalah . . . .
a. 1.034 cm2 c. 880 cm2
b. 902 cm2 d. 785 cm2
7) Sebuah kerucut diameternya 18 cm dan tingginya 10 cm (π= 3,14). Volume kerucut = . . . .
a. 384,0 cm3 c. 791,4 cm3
b. 643,8 cm3 d. 847,8 cm3
8) Pernyataan tentang tabung berikut yang benar adalah . . . .
a. mempunyai 3 buah rusuk
b. mempunyai 2 bidang sisi
c. bidang alas dan bidang atas berupa daerah lingkaran yang sejajar dan kongruen
d. panjang jari-jari lingkaran atas kurang dari panjang jari-jari lingkaran alas
9) Keliling alas sebuah tabung adalah 24 cm dan tinggi tabung 15 cm.
Untuk π = 22/7, maka luas selimut tabung tersebut adalah . . . .
a. 230,45 cm2 c. 423,20 cm2
b. 360 cm2 d. 575 cm2
a. 230,45 cm2 c. 423,20 cm2
b. 360 cm2 d. 575 cm2
10) Ditentukan kerucut dengan tinggi 8 cm dan jari-jari alasnya 6 cm. Untuk π= 3,14, maka luas seluruh permukaan kerucut tersebut adalah . . . .
a. 301,44 cm2 c. 113,04 cm2
b. 188,40 cm2 d. 100,48 cm2
0 komentar:
Posting Komentar